Uji Kompetensi Skema Mandor Farm Unggas Petelur Pendanaan Program Sertifikasi Kompetensi Mahasiswa Vokasi (Sertikom) untuk Mahasiswa Vokasi Universitas Hasanuddin

Pusat Sertifikasi Profesi/Lembaga Sertifikasi Profesi Universitas Hasanuddin (LSP Unhas) berhasil meraih pendanaan untuk mengembangkan Program Sertifikasi Kompetensi Mahasiswa Vokasi (Sertikom) Tahun 2024 pada Skema Mandor Farm Unggas Petelur. Pendanaan ini diperoleh melalui seleksi yang diadakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Read more

Uji Kompetensi Dalam Rangka Penambahan Ruang Lingkup (PRL) Lembaga Sertifikasi Profesi Uiniversitas Hasanuddin Tahun 2024

Lembaga Sertifikasi Profesi Universitas Hasanuddin (LSP Unhas) kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia dengan menggelar Uji Kompetensi dalam rangka Penambahan Ruang Lingkup (PRL) Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Tahun 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk memperluas cakupan sertifikasi kompetensi Read more

Program Sertifikasi Kompetensi Kerja (PSKK) Skema Welding Inspectore Comprehensive oleh LSP Universitas Hasanuddin

Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Universitas Hasanuddin dengan sukses melaksanakan Program Sertifikasi Kompetensi Kerja (PSKK) menggunakan Skema Welding Inspectore Comprehensive. Program ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing mahasiswa melalui pengakuan resmi atas kompetensi mereka di bidang Welding Inspectore Comprehensive. Kegiatan ini Read more

Full Assesmen (FA) Penambahan Ruang Lingkup Skema Pusat Sertifikasi Profesi/ Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Universitas Hasanuddin Tahun 2024

Pusat Sertifikasi Profesi/ Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Universitas Hasanuddin Kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas dan kompetensi lulusannya melalui kegiatan Full Assessment (FA) untuk penambahan ruang lingkup skema LSP Unhas Tahun 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk memastkan bahwa skema sertifikasi Read more

Focus Group Discussion (FGD) Penomoran Sertifikat Teknis Pusat Sertifikasi Profesi/ Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Universitas Hasanuddin Tahun 2024

Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Universitas Hasanuddin kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas sertifikasi profesi dengan mengadakan Focus Group Discussion (FGD) Penomoran Sertifikat Teknis. Acara ini diselenggarakan pada hari Selasa, 21 Mei 2024, di Kantor LSP Unhas. Kegiatan FGD ini bertujuan Read more